Hi . . . welcome
TEORI PERMINTAAN DAN TEORI PENAWARAN
Permintaan adalah : jumlah alternatif atau komoditi yang di minta per periode waktu pada berbagai harga alternatif.
Penawaran adalah : jumlah alternatif barang yang di tawarkan oleh produsen per periode waktu tertentu pada berbagai tingkat alternatif harga.
Ekuilibrium kurva supplay dan demand yang terjadi di pasar dapat di gambarkan sebagai berikut :
Ekuilibrium terjadi bila komoditi yang di minta dalam pasar per unit waktu sama dengan jumlah komoditi yang ditawarkan selama periode yang sama . secara geometris ekuilibrium terjadi pada perpotongan antara kurva permintaan pasar dan kurva penawaran pasar ( seperti pada kurva di atas )
Dalam kurva supplay dan demand terdapat 2 macam perubahan posisi titik yaitu movement along ( bergerak sepanjang kurva ) yang dipengaruhi oleh harga faktor barang itu sendiri dan shifting along ( pergeseran ) yang di pengaruhi faktor selain harga.
FAKTOR - FAKTOR PENENTU PERMINTAAN :
- Harga barang itu sendiri
- Harga barang lain yang berkaitan erat dengan barang tersebut
- Pendapatan rumah tangga dan pendapatan rata rata masyarakat
- Corak distribusi dalam pendapatan masyarakat
- Cita rasa masyarakat
- Jumlah penduduk
- Ramalan harga di masa yang akan datang
- HUKUM PERMINTAAN : Semakin rendah permintan suatu barang maka sebaliknya makin tinggi suatu barang maka semakin sedikit permintaan suatu barang tersebut.
- KURVA PERMINTAAN : Merupakan suatu kurva yang menggambarkan sifat hubungan antara harga suatu barang tertentu dengan jumlah barang tersebut yang di minta pembeli .
kurva permintaan :
Faktor lain selain harga , terhadap harga permintaan
- Harga barang lain
- Barang pengganti
- Barang pelengkap
- Barang netral
Distribusi pendapatan
- citarasa atau selera masyarakat
- jumlah penduduk
- ramalan mengenai masa yang akan datang
konsep dan karakteristik penawaran
Penawaran adalah berbagai jumlah barang yang ditawarkan pada berbagai tingkat harga tertentu.
faktor faktor yang mempengaruhi penawaran :
- Harga barang itu sendiri
- Harga barang lain
- Biaya produksi
- Tujuan perusahaan
- Tingkat teknologi yang di gunakan
Pengaruh faktor selain harga terhadap faktor penawaran :
- harga barang lain
- biaya produksi
- tujuan perusahaan
- teknologi
GAMBAR PERGESERAN KURVA PENAWARAN :
pengertian keseimbangan dan harga pasar
interaksi antara kekuatan permintaan dan penawaran di pasar , akan melahirkan keseimbangan harga dan kuantitas yang di sebut dengan keseimbangan pasar . jadi keseimbangan pasar terjadi jika harga dan jumlah barang yang diminta di pasar sama dengan jumlah barang harga yang di tawarkan.
FINISH & THANK YOU . . .